Kegiatan calon pengibar bendera pusaka,di didik untuk disiplin mulai dari bangun tidur hingga tertidur lagi.
Semua anggota paskibraka melaksanakam kegiatan di mulai pukul 04.00 subuh,dimana diawali dengan sholat subuh,kemudian jogging,capaskan diberikan pudding setelah mandi dan melaksanakan sarapan pagi.
Kemudian capaska melaksanakan kegiatan latihan untuk persiapan pengibaran sangsaka merah putih sampai dengan pukul 11.30 wib,kemudian kembali lagi ke gor tengku pangeran melaksanakan sholat zuhur makan siang kemudian istirahat.
Dan mulai latihan lagi di pukul 14.00 wib sampai dengan pukul 17.00 wib,capaska kembali lagi ke gor,untuk melaksanakan sholat magrib dan makan malam,sebelum tidur capaska dikumpulkan untuk memberi materi,latihan yelyel,dsb.kemudian semua capaskan tidur paling lambat pukul 21.30 wib begitulah kegiatan setiap harinya.
Kemudian di tanggal 15 agustus dilaksanakan pengukuhan yang di kukuhkan oleh bupati kabupaten pelalawan,dan diikuti oleh kepala dinas,dan seluruh orangtua dari capaska.
Ditanggal 16 agustus hari tenang untuk capaska dimana mereka beristirahat menjelang hari yang di nanti tiba yakni pengibaran sangsaka merah putih tepat pada tanggal 17 agustus 2024.
Kategori |
: |
Berita Kecamatan |
Tanda | : |
LinmasDamkarSatpol PPKecamatanOPD PelalawanPelalawanDiskominfo
|